Lesti Kejora Bagikan Momen Berkuda, Netizen Soroti Dirinya: Sekarang Ga Pusing Mikir Kerja...

- Sabtu, 4 Februari 2023 | 09:12 WIB
Lesty Kejora saat melakukan aktivitas berkuda (instagaram.com/@lestykejora)
Lesty Kejora saat melakukan aktivitas berkuda (instagaram.com/@lestykejora)

NAVERIDN- Lesti Kejora bagikan momen naik kuda di akun instagramnya @lestykejora.

Nampak Lesti Kejora berjalan menggunakan pakaian berkuda berdua putranya.

Lesti Kejora berjalan bersama putranya , Fatihl.

Fatih kemudian digendong untuk mengelus kuda.

Sempat diajak mencoba naik kuda, tak lama Lesti Kejora yang naik kuda.

Baca Juga: Percepatan Pertumbuhan Perekonomian dan Pembangunan Dorong NTT Ajukan Pemekaran Wilayah

netizen pun ramai mengomentari postingan ini.

Selain para penggemar nya banyak yang memujami, ada juga yang mengomentari hidup Lesti Kejora yang kini lebih banyak Kalan-jalan.

"Alhamdulillah sekarang bahagia bangett ya bun hidupnya tiap hari bisa kalan-jalan main shoping ga perlu pusing kerja!" ujar netizen.

netizen menyoroti dirinya yang dulu sering kecapean dan masuk Rumah sakit.

"Alhamdulillah dulu sering masuk RS karena capek kerja dan sekarang menikmati tanpa harus kerja keras, " komen netizen lain.

Lesti Kejora memang sudah jarang terlihat di dunia entertainment. ***

Editor: Ofi Sofyan Gumilar

Sumber: Instagram

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X