Resep Pisang Goreng Crispy Wijen, Rasanya Unik, Manis, dan Legit, Cocok untuk Teman Minum Teh

- Sabtu, 4 Februari 2023 | 19:59 WIB
Yuk, coba resep Pisang Goreng Crispy Wijen, rasanya unik yakni manis dan legit. (Instagram.com/@pisanggorengafong)
Yuk, coba resep Pisang Goreng Crispy Wijen, rasanya unik yakni manis dan legit. (Instagram.com/@pisanggorengafong)


NAVERIDN - Makanan tradisional yang terbuat dari pisang yang digoreng dalam minyak panas hingga kecoklatan ini sering dimakan sebagai camilan di beberapa negara, termasuk Indonesia, Malaysia, dan Filipina. Tepat! Nama makanan ini adalah pisang goreng.

Saat ini, pisang goreng sudah banyak dimodifikasi dalam berbagai menu. Kali ini, pisang goreng akan dibalut dengan wijen. Dalam adonannya akan ditambah wijen, kelapa kering dan gula pasir yang membuat adonan menjadi memiliki rasa unik, yakni manis, dan legit.

Mari kita coba resep pisang goreng Crispy Wijen yang manis dan legit ini. Cocok untuk teman minum teh di pagi atau sore hari.

Baca Juga: Resep Sate Mie Daging Gulung, Resep Sate Unik Tinggi Protein

resep pisang goreng Crispy Wijen 

Bahan: (4 Porsi} 

2 buah pisang tanduk
2 sdm wijen putih
Minyak, untuk menggoreng

Baca Juga: Resep Teh Susu Mutiara, Minuman Praktis yang Mudah Dibuat dan Legit Rasanya

Adonan tepung:

100 g tepung beras
3 sdm kelapa parut kering atau desiccated coconut
130 ml air
3 sdm gula pasir
¼ sdt baking powder
¼ sdt garam

Baca Juga: Resep Dragonfruit dan Avocado Smoothies, Perpaduan Rasa Buah Naga dan Alpukat yang Bikin Penasaran

Cara membuat:

1. Kupas pisang tanduk, belah dua memanjang. Potong masing-masing menjadi 3-4 bagian. Sisihkan.

2. Adonan: Campur tepung beras , dan kelapa parut kering. Tuang air, gula, dan garam, aduk hingga tercampur rata. Tambahkan wijen, aduk rata.

3. Celupkan potongan pisang ke dalam adonan tepung.

Halaman:

Editor: Mamik Sugiarti

Sumber: Website Masak Apa Hari Ini

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Cafe Suakala, Cafe Estetik ala Timur Tengah

Rabu, 4 Januari 2023 | 17:33 WIB
X